Contoh Desain Ruang Tamu Minimalis Kecil Yang Nyaman


Ruang tamu adalah ruang dimana kita dengan bangga mempersilakan masuk para tamu ke dalam sa;ah satu bagian dari rumah kita. Seberapa penting ruan tamu adalah sama seperti seberapa penting orang yang bertamu ke rumah kita. Itulah sebabnya pada acara atau saat menjamu tamu special kita selalu menyiapkan segala sesuatunya se istimewa mungkin sebelumnya. Terkadang bahkan kita sampai mengubah bentuk ruang tamu kita ini. namun bagaimana jika tamu istimewa anda datang tiba – tiba dan anda belum memiliki persiapan. Apalagi jika yang paling anda takurkan adalah saat menjamu tamu istimewa namun ruang tamu yang anda miliki terbiolang kecil atau sempit untuk para tamu. Kali ini kita akan membahas tentang ruang tamu minimali skecil ini yang tetap indah dan memberikan nilai estetika yang tinggi.

Anda tak perlu bingung atau khawatir ketika menemui ruang tamu anda terbilang kecil atau sempit. Ruang tamu yang kecil atau sempit bukan berarti ruang tamu tersebut adalah ruang tamu yang tak indah. Anda tetap bisa mendekorasi dan meng – akali ruang tamu anda ini dengan tepat sehingga anda tak kehilangan ruang tamu anda.















Ruang tamu kecil yang minimalis  bisa anda tata dengan sebaik mungkin untuk menarik dan memanjakan para tamu anda. Dengan memperhatikan hal – hal pendukungnya kita bisa mengubah ruang tamu minimalis kecil ini menjadi ruang tamu yang indah.

Yang pertama adalah letak. Sudah pasti setiap rumah memiliki atau menempatkan ruang tamunya ini di bagian depan setelah pintu utama. Sehingga ketika ada tamu yang datang anda bisa kangsung mempersilakannya masuk dan duduk. Untuk mendekorasi raung tamu minimalis kecil ini. anda bisa memulai dengan pengukuran ruang. Seberapa besar kursi dan meja yang anda gunakan dan apa saja yang akan anda letakkan di ruang tamu ini. jika ruang tamu anda tak terlalu luas anda dapat sekedar meletakkan meja kursi dan vas bunga di ruang tamu anda. untuk memeprindah anda bisa menambahkan sofa. Jika takut terlalu namapak sepi anda bisa meramaikan dengan foto – foto atau memilih satu lemari kaca khusus untuk meletakkan piala dan foto lainnya. Kesederhanaan justru bisa jadi elegan dalam sebuah dekorasi ringan. Semoga bermanfaat.